GridKids.id - Kids, apa saja yang kamu ketahui tentang peninggalan dari kerajaan Islam di Indonesia?
Dalam materi IPS kelas 8 SMP kurikulum merdeka membahas tentang peninggalan kerajaan Islam.
Tahukah kamu, makam adalah salah satu bentuk peninggalan kerajaan Islam.
Terutama makam para tokoh muslim pada masa kerajaan Islam di masa lalu.
Makam para tokoh Islam di Jawa dibangun dengan ciri khas yang berbeda.
Kebanyakan, makam akan dibangun pada tempat yang tinggi.
Misalnya makam Sunan Muria dan makam Sunan Gunung Jati.
Pada makam-makam tersebut juga dihiasi berbagai ornamen indah dan unik.
Lantas, makam tokoh siapa saja yang menjadi peninggalan kerajaan Islam? Yuk, kita cari tahu.
1. Makam Sultan Malik Al-Saleh
Makam Sultan Malik Al-Saleh terletak di provinsi Aceh.
Baca Juga: 3 Seni Pertunjukan dari Peninggalan Kerajaan Islam, IPS Kelas 8 SMP