Find Us On Social Media :

Apa Saja Contoh Keberagaman Sosial di Sekolah? Kelas 5 SD Tema 3

Contoh kegiatan yang mendukung keberagaman sosial di sekolah, materi kelas 5 SD tema 3.

GridKids.id - Pada pembahasan materi kelas 5 SD tema 3, kita akan belajar tentang keberagaman sosial di sekolah.

Di dalam materinya terdapat pertanyaan, apa saja contoh kegiatan yang mendukung keberagaman sosial di sekolah?

Untuk mencari tahu jawabannya, kamu perlu membaca isi materinya seperti berikut ini!

Keberagaman sosial adalah keanekaragaman yang ada di masyarakat maupun di sekolah.

Keberagaman sosial ini berupa keberagaman agama, suku, bahasa, dan kegemaran.

Bangsa Indonesia sendiri memiliki semboyan yaitu Bhinneka Tungga Ika yang memiliki arti berbeda-beda tetapi tetap satu.

Hal ini menandakan bahwa walaupun Indonesia memiliki bajyak suku, agama, ras, adat istiadat, dan lain-lain, semuanya tetap bersatu.

Perbedaan dan keanekaragaman yang ada justru menjadi sebuah kekuatan.

Pada akhirnya, akan memperkaya sifat budaya bangsa Indonesia dan lebih memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa.

Lalu, apa saja contoh keberagaman sosial yang ada di sekolah?

Kalau begitu, langsung saja kita simak jawabannya di sini!

Baca Juga: 5 Upaya untuk Melestarikan Gotong Royong dalam Masyarakat dan Contoh Perilakunya