Find Us On Social Media :

3 Wakil Indonesia Berhasil Lolos ke Final Vietnam Open 2022, Siapa Saja?

Final Vietnam Open 2022 akan diselenggarakan pada Minggu (2/10) di Ho Chi Minh, Vietnam.

Ganda Putri:

Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi (Indonesia) (21-9, 21-12) Lui Lok Lok/Ng Wing Yung (Hongkong)

Ganda Campuran:

1. Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja (Indonesia) (21-17, 21-13) Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela (Indonesia)

2. Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati (Indonesia) (21-16, 21-14) Rohan Kapoor/Reddy N Sikki (India)

3. Sabar Karyaman Gutama/Mohammad Reza Pahlevi Isfahani (Indonesia) (14-21, 17-21) Ren Xiang Yu/Tan Qiang (China)

Lantas siapa wakil Indonesia yang lolos ke babak final Vietnam Open 2022?

Nah, berdasarkan hasil live score tersebut sebanyak 3 wakil Indonesia akan melaju ke babak final Vietnam Open 2022, Kids.

Melansir dari laman bwfbadminton.com, berikut jadwal untuk laga final yang diselenggarakan pada Minggu (2/10), antara lain:

Wakil Indonesia Rehan/Lisa melawan Dejan/Gloria dan Febriana/Amalia akan melawan Benyapa/Nuntakarn dari Thailand.

Baca Juga: 11 Jadwal Kejuaraan Dunia BWF 2022 Mulai dari September hingga Akhir Tahun