Find Us On Social Media :

6 Fungsi Bhinneka Tunggal Ika, Materi PPKn Kelas 7 SMP Bab IV

(ilustrasi) Semboyan Bhinneka Tunggal Ika berkaitan dengan keragaman serta persatuan dan kesatuan.

Secara tersirat dan tersurat, Bhinneka Tunggal Ika menunjukkan bahwa bangsa Indonesia mengakui, menghargai, dan, mencintai keragaman bahkan sebelum adanya Indonesia itu sendiri.

Yuk, simak pembahasan materi PPKn kelas 7 SMP tentang fungsi Bhinneka Tunggal Ika!

Fungsi Bhinneka Tunggal Ika

Berikut ini merupakan fungi Bhinneka Tunggal Ika, antara lain:

1. Sebagai rambu-rambu peraturan dan kebijakan negara.

2. Membantu mewujudkan cita-cita luhur bangsa.

3. Membangun kehidupan nasional yang toleran.

4. Menciptakan dan menjaga kesatuan Republik Indonesia.

5. Membentengi perdamaian Indonesia.

6. Mewujudkan masyarakat madani.

Baca Juga: 5 Cara Menjaga Keberagaman Kebhinekaan, Jawaban Materi PPKn Kelas 7 SMP