Find Us On Social Media :

Lirik Lagu dan Terjemahan Once Upon a December, OST Anastasia oleh Deana Carter

Poster film animasi Disney Anastasia (1997).

Sosok menari dengan begitu anggun

muncul dalam ingatanku

Begitu jauh dan lama sekali

Bersinar redup sebagai bara api

Hal-hal yang hatiku selalu mengetahuinya

Suatu kali di bulan Desember

Seseorang memelukku

Aman dan hangat

Kuda berjingkrak menembus badai perak

Sosok menari begitu anggun

melintas dalam ingatanku

Baca Juga: Lirik Lagu Amazing - Rex Orange County dan Artinya, Viral di TikTok

Begitu jauh, lama sekali

Bersinar redup bagai bara api

Hal-hal yang selalu saya ketahui

Hal-hal yang rindu untuk diingat

sebuah lagu yang dinyanyikan seseorang

suatu kali di bulan Desember

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.