Find Us On Social Media :

4 Jenis Olahraga yang Bisa Dicoba untuk Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Salah satu manfaat olahraga adalah meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

4. Jalan Cepat 30 Menit

Jalan cepat yang menyenangkan ternyata bisa membantu sistem kekebalan tubuh bekerja lebih keras, ya.

Jalan cepat selama 30 menit bisa meningkatkan sel pembunuh alami dan berbagai jenis sel darah putih.

Semua itu dianggap sebagai bagian penting dari struktur pertahanan sistem kekebalan tubuh.

Lantas, apa saja hal-hal yang perlu diperhatikan saat berolahraga?

Berikut ini merupakan hal-hal yang harus diperhatikan saat berolahraga, yaitu:

1. Mencukupi kebutuhan cairan tubuh.

2. Mengawali dengan pemanasan dan mengakhiri dengan pendinginan.

3. Mengonsumsi makanan kaya protein.

4. Meningkatkan intensitas dengan bertahap.

5. Mengenakan pakaian senyaman mungkin.

Itulah informasi tentang jenis-jenis olahraga yang bisa meningkatkan sistem kekebalan dalam tubuh.

(Penulisan: Ryan Sara Pratiwi)

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.