Walau begitu, ukuran bola basket ini diukur berdasarkan kelompok umur yang memainkannya.
4. Sepak Bola
Permainan sepak bola adalah salah satu jenis olahraga besar yang dilakukan oleh 22 pemain dari dua tim. Di dalam satu tim terdapat 11 pemain.
Ukuran sepak bola adalah 68-70 cm dengan berat sekitar 410-450 gram.
5. Bowling
Permainan bowling dapat dilakukan secara beregu dan perorangan.
Bowling memiliki berat sekitar 5-7 kilogram untuk putri dan 7-8 kilogram untuk putra.
Pemenang bowling dapat ditentukan dari pemain atau tim yang lebih dulu menjatuhkan banyak pin di dalam satu babak bowling.
Nah, itu dia pembahasan tentang jenis-jenis permainan bola besar.
Pertanyaan: Berapa ukuran bola basket? |
Petunjuk: Cek di halaman 2 |
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.