Find Us On Social Media :

Dampak Positif dan Negatif Penggunaan Instagram Bagi Anak dan Remaja

Instagram merupakan salah satu sosial media yang paling populer dan banyak diakses saat ini.

4. Banyak juga akun-akun instagram yang membuat konten pendidikan dan tips-tips berguna untuk para pelajar.

Dampak Negatif Instagram

1. Instagram bisa memicu munculnya kecanduan untuk terus mengakses aplikasinya, misalnya scrolling seharian.

Hal ini tentunya bisa memicu mereka jadi malas-malasan belajar karena terdistraksi oleh konten-konten di Instagram.

2. Ada risiko anak-anak terpapar berbagai konten yang belum cocok dikonsumsi mereka.

Hal ini bisa mendorong terjadinya berbagai perilaku seksual menyimpang pada generasi muda.

3.Perlu adanya pengawasan orang tua karena tak jarang beberapa pengguna instagram juga menyebarkan berita burung atau kabar bohong yang enggak jelas kebenarannya.

Tanpa filter yang baik maka banyak orang akan mudah terprovokasi dan menimbulkan sikap-sikap prasangka yang memicu konflik.

Nah, Kids, itulah beberapa dampak positif dan negatif dari penggunaan media sosial instagram. 

Ada baiknya kamu menunggu sampai anjuran cukup umur terpenuhi sebelum memiliki akunmu sendiri. 

Tak hanya berfungsi sebagai larangan, aturan itu merupakan bentuk perlindungan bagimu dari risiko kejahatan cyber (cyber crime).

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.