Find Us On Social Media :

2 Cara Mengubah Angka Menjadi Huruf di Microsoft Excel

(ilustrasi) Ada beberapa cara yang bisa digunakan untuk mengubah angka menjadi huruf di Excel.

Sebelum menggunakan cara ini pastikan kamu sudah menonaktifkan security macro dan mengunduh Add-Ins ya, Kids.

2. Cara Mengubah Angka ke Huruf di Excel Menggunakan Add-Ins

Nah, berikut ini merupakan langkah mengubah angka menjadi huruf, antara lain:

1. Buka file Microsoft Excel yang akan diubah menjadi huruf.

2. Kamu bisa menyusun data tersebut, ya. Jika sudah ada data angkanya kamu bisa menyorot sel Excel yang akan diedit.

3. Ketik rumus Excel seperti berikut ini "=terbilang(sel data angka)".

Sebagai contoh adalah "=terbilang(D3)".

4. Hasilnya akan muncul setelah klik 'Enter'.

Nah, itulah informasi tentang cara mengubah angka ke huruf di Microsoft Excel. Selamat mencoba ya, Kids!

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.