GridKids.id - Salah satu materi kelas 5 SD tema 2 adalah properti tari.
Nah, kali ini GridKids akan membahas tentang nama-nama properti yang digunakan tari Piring.
Pada Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 terdapat beberapa tari-tarian daerah yang menggunakan properti.
Setelah mencermati tarian tersebut, kita bisa menjawab pertanyaan apa saja nama-nama properti yang digunakan pada tari Piring, ya.
Tari Piring termasuk tari daerah yang menggunakan properti pada pertunjukkannya, Kids.
Properti tari adalah alat atau benda-benda yang digunakan untuk sebuah pertunjukkan tari.
Properti tari berfungsi untuk menambah keindahan tari dan juga memperkuat karakter dalam sebuah tari, ya.
Perlu diketahui penggunaan properti harus mempertimbangkan fungsi, ketepatan, jenis, dan bentuk.
Nah, hal ini dikarenakan penggunaan properti tari para penari memerlukan penguasaan dan keterampilan.
Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja properti tari yang digunakan dalam tari Piring!
Nama-Nama Properti Tari yang Digunakan dalam Tari Piring
Baca Juga: 3 Fungsi Properti Tari dalam Seni Tari, Jawaban Materi Kelas 5 SD Tema 2