Find Us On Social Media :

5 Kebiasaan Unik Orang yang Punya Kecerdasan Tinggi, Kamu Termasuk?

Orang yang memiliki kecerdasan tinggi ternyata dapat dilihat dari beberapa kebiasaan uniknya.

GridKids.id - Kids, tahukah kamu bahwa ternyata orang yang cerdas dapat dilihat dari beberapa kebiasaan unik.

Yap, kali ini kita akan membahas tentang kebiasaan unik orang cerdas yang menarik untuk diketahui!

Sudah banyak sekali para ilmuwan yang mengamati dan meneliti perilaku manusia.

Hal ini dilakukan untuk berbagai tujuan, salah satunya yaitu mengetahui kebiasaan orang yang dianugerahi kecerdasan.

Dari penelitian ini, kita bisa tahu bahwa orang-orang yang memiliki kecerdasan tinggi ternyata punya kebiasaan unik.

Hmm..apa saja kebiasaan unik itu? Yuk, langsung saja kita lihat di sini!

5 Kebiasaan Unik Orang dengan Kecerdasan Tinggi

1. Suka mandi dengan air dingin

Walau belum banyak informasi ilmiah, tetapi seorang penulis dalam sebuah studi di Finlandia menemukan bahwa adaptasi pada air dingin juga dikaitkan dengan penurunan, kelelahan, ketegangan, dan peningkatan suasana hati.

Hal ini dikarenakan aktivitas tersebut meningkatkan fungsi dan produktivitas otak.

2. Suka corat-coret

Baca Juga: 5 Kebiasaan Unik Orang Thailand yang Bikin Kamu Terkejut, Apa Saja?