Find Us On Social Media :

Contoh Teori Perubahan Sosial di Bidang Budaya dalam Masyarakat

Pembahasan mengenai contoh perilaku teori perubahan sosial di bidang budaya dalam kehidupan masyarakat.

GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu apa yang dimaksud dengan konsep atau teori perubahan sosial?

Di dalam artikel ini, GridKids akan membahas contoh teori perubahan sosial di bidang budaya dalam kehidupan masyarakat.

Ya, perubahan sosial tentu sangat memengaruhi kehidupan masyarakat, lembaga dan elemen penting lainnya.

Lalu, apa yang dimaksud dengan perubahan sosial? Biar enggak bingung, kita ulas sedikit definisinya, yuk!

Definisi Perubahan Sosial:

Perubahan sosial terdiri atas sejumlah hal-hal sosial yang berlaku di masyarakat, di antaranya seperti:

- Nilai-nilai sosial

- Norma-norma sosial

- Susunan Lembaga Kemasyarakatan.

Baca Juga: Penjelasan Teori Konflik dalam Proses Perubahan Sosial di Masyarakat

Berikut ini pembahasan mengenai contoh teori perubahan sosial di bidang budaya dalam kehidupan masyarakat.

Simak ulasannya di bawah ini, yuk!

Contoh Perilaku Perubahan Sosial Budaya:

1. Kemajuan di Bidang Teknologi

Belanja online saat ini digandrungi masyaraat karena kemajuan teknologi dan komunikasi, di bidang internet.

Perubahan di bidang elektronik memudahkan pengguna melakukan pengiriman uang.