Find Us On Social Media :

Selain Indonesia, Ini Daftar Negara dengan Sistem Pemerintahan Republik

Daftar negara di dunia dengan sistem pemerintahan republik.

GridKids.id - Kids, tahukah kamu apa saja negara dengan sistem pemerintahan republik?

Selain Indonesia, tentunya terdapat negara lainnya yang memakai sistem pemerintahan republik.

Di dalam artikel ini, GridKids akan membahas lengkap mengenai daftar negara dengan sistem pemerintahan republik.

Wah, negara apa sajakah itu?

Sebelum membahas lebih dalam, mari kita bahas sedikit mengenai definisi dari negara republik, yuk!

Definisi Negara Republik:

Dilansir dari laman Kompas.com yang dikutip dari Britannica, republik adalah bentuk pemerintahan dengan pemimpin yang dipilih oleh rakyat.

Sebagian besar negara republik, umumnya rakyat memilih kepala pemerintahan seperti presiden, dan pejabat lain yang membuat undang-undang.

Daftar Negara dengan Sistem Pemerintahan Republik

1. Amerika Serikat

2. Angola

Baca Juga: Urutan Negara Bagian Paling Maju di Australia, Tertarik Berlibur ke Sana?