Find Us On Social Media :

Bagaimana Cara Kerja Panel Surya? Simak Penjelasan Lengkapnya

Cara kerja panel surya yang memanfaatkan energi surya atau energi matahari.

GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu bagaimana cara kerja panel surya?

Di dalam artikel ini, GridKids akan membahas lengkap mengenai bagaimana cara kerja panel surya yang perlu diketahui.

Nah, mempelajari bagaimana cara kerja panel surya, mari kita ulas dulu definisi dari panel surya.

Apa yang dimaksud dengan panel surya? Apakah kamu sudah tahu sebelumnya?

Definisi Panel Surya:

Panel surya adalah suatu perangkat dari kumpulan sel surya yang berfungsi untuk menyerap sinar matahari dan mengubahnya menjadi energi listrik.

Panel surya dapat dijadikan sebagai energi alternatif pembangkit listrik mandiri.

Penggunaan dari keberadaan panel surya ini juga jauh lebih hemat energi dan menjanjikan untuk digunakan dalam jangka waktu yang panjang.

Cahaya Matahari Menjadi Sumber Energi Utama

Panel surya merupakan alat energi alternatif untuk mengubah energi cahaya matahari menjadi energi listrik.

Panel surya mengambil cahaya matahari yang merupakan sumber cahaya utama di Tata Surya.

Baca Juga: 4 Sumber Energi Alternatif yang Bisa Digunakan, Materi Kelas 4 Tema 2