Jika cedera kucing enggak segera diobati, maka kondisi ekor kucing pun akan berubah menjadi bengkok atau bahkan patah.
Nah, itulah 3 alasan mengapa kucing kampung memiliki bentuk ekor yang pendek atau bengkok yang sering kita temui di jalanan.
Apa pun bentuk ekor kucing, tetap sayangi hewan berbulu yang satu ini, ya!
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.