Find Us On Social Media :

10 Landmark Terkenal di Negara ASEAN, dari Monas hingga Angkor Wat

Monumen Nasional (Monas) adalah landmark khas Indonesia.

GridKids.id - Kids, sebelumnya kamu sudah tahu nama-nama Ibukota negara anggota ASEAN.

Tiap negara di seluruh penjuru dunia pasti punya bangunan yang jadi ciri khasnya tersendiri.

Bangunan-bangunan itu dikenal sebagai landmark atau ikon dari negara-negara anggota ASEAN.

Tak hanya jadi simbol khas tiap negara, landmark juga biasanya jadi daya tarik untuk wisatawan yang berkunjung ke negara-negara Asia Tenggara.

Berikut adalah daftar landmark negara-negara anggota ASEAN yang bisa dikunjungi ketika datang berkunjung, di antaranya:

Daftar Landmark Negara-Negara Anggota ASEAN

No. Nama Landmark Lokasi Negara
1.

Monumen Nasional (Monas)

(Monumen yang didirikan sebagai penghargaan atas perjuangan rakyat Indonesia meraih kemerdekaan)

Jakarta Indonesia
2.

Menara Petronas

(Menara kembar tertinggi di dunia, memiliki 88 lantai)

Kuala Lumpur Malaysia
3.

Merlion

(Patung kepala singa berbadan ikan)