GridKids.id - Kids, sebelumnya kamu sudah tahu nama-nama Ibukota negara anggota ASEAN.
Tiap negara di seluruh penjuru dunia pasti punya bangunan yang jadi ciri khasnya tersendiri.
Bangunan-bangunan itu dikenal sebagai landmark atau ikon dari negara-negara anggota ASEAN.
Tak hanya jadi simbol khas tiap negara, landmark juga biasanya jadi daya tarik untuk wisatawan yang berkunjung ke negara-negara Asia Tenggara.
Berikut adalah daftar landmark negara-negara anggota ASEAN yang bisa dikunjungi ketika datang berkunjung, di antaranya:
Daftar Landmark Negara-Negara Anggota ASEAN
No. | Nama Landmark | Lokasi | Negara |
1. | Monumen Nasional (Monas) (Monumen yang didirikan sebagai penghargaan atas perjuangan rakyat Indonesia meraih kemerdekaan) | Jakarta | Indonesia |
2. | (Menara kembar tertinggi di dunia, memiliki 88 lantai) | Kuala Lumpur | Malaysia |
3. | Merlion (Patung kepala singa berbadan ikan) |