GridKids.id - Kids, kali ini kita akan membahas tentang daftar negara berkembang di Benua Asia.
Selain negara maju, ada pun negara berkembang yang tersebar di seluruh dunia, termasuk Asia.
Asia sendiri adalah benua terbesar di dunia yang mencakup 30 persen dari luas daratan bumi.
Dengan luas sekitar 44,58 juta kilometer persegi, luasnya lebih besar jika dibanding dengan Benua Eropa.
Benua Asia memiliki bentang alam yang sangat beragam, mulai dari pegunungan dataran tinggi, gurun, ekosistem air tawar, hingga air asin.
Nah, berikut adalah daftar negara berkembang yang ada di Benua Asia.
42 Daftar Negara Berkembang di Benua Asia
1. Afghanistan2. Maladewa
3. Arab Saudi4. Malaysia
Baca Juga: Mengenal 9 Daftar Negara di Kawasan Afrika Tengah serta Ibu Kotanya
5. Armenia6. Micronesia
7. Azerbaijan8. Mongolia
9. Bahrain10. Myanmar
11. Bangladesh12. Nepal
13. Bhutan14. Oman
15. Brunei Darussalam16. Pakistan
17. China18. Papua Nuigini
19. Filipina20. Qatar
21. India22. Sri Lanka
Baca Juga: Daftar Lengkap Negara di Kawasan Afrika Utara serta Ibu Kotanya
23. Indonesia24. Suriah
25. Irak26. Tajikistan
27. Iran28. Thailand
29. Kamboja30. Timor Leste
31. Kazakhstan32. Turkmenistan
33. Kirgiztan34. Uni Emirat Arab (UEA)
35. Kiribati36. Uzbekistan
37. Kuwait38. Vietnam
Baca Juga: 10 Negara yang Merayakan Hari Kemerdekaan pada Bulan Agustus
39. Laos40. Yaman
41. Lebanon42. Yordania
Nah, itulah 42 daftar negara berkembang yang ada di Benua Asia termasuk negara Indonesia.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.