Find Us On Social Media :

Pengucapan Kalimat Perintah dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya

Pembahasan lengkap mengenai pengucapan kalimat perintah (imperative sentence) dalam bahasa Inggris.

GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu bagaimana pengucapan kalimat perintah dalam bahasa Inggris?

Di dalam artikel ini, GridKids akan membahas lengkap mengenai pengucapan kalimat perintah dalam bahasa Inggris yang perlu kamu ketahui.

Apa yang dimaksud dengan kalimat perintah?

Kalimat perintah berisi sebuah gagasan yang menunjukan suatu perintah terhadap suatu pihak, atau individu.

Dalam bahasa Inggris, kalimat perintah disebut juga dengan imperative sentence.

Imperative sentence berfungsi untuk memberikan perintah, instruksi, permintaan, nasihat, dan peringatan kepada seseorang.

Hal ini perlu kamu ketahui, karena pada dasarnya kalimat perintah akan sering diucapkan dalam kehidupan sehari-hari.

O iya, hal penting yang perlu kamu ketahui adalah imperative sentence bersifat directive. 

Artinya kalimat perintah secara langsung ditujukan kepada orang lain, Kids.

Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Menyambut Bulan Agustus (Welcome August) dalam Bahasa Inggris

Berikut ini pembahasan mengenai pengucapan dan contoh kalimat perintah dalam bahasa Inggris yang perlu kamu ketahui.

Simak langsung ulasannya dibawah ini!