Find Us On Social Media :

15 Fakta Menarik Kanada, Negara yang Terkenal dengan Sirup Mapelnya

Kanada adalah negara terbesar kedua di dunia.

GridKids.id - Kanada merupakan salah satu negara terbesar di dunia yang terletak di kawasan Amerika Utara.

Kanada menempati tempat ke-2 sebagai negara terbesar di dunia setelah Rusia.

Kanada menganut sistem pemerintahan Monarki Konstitusional Federal yang mengakui Ratu Britania Raya (Ratu Inggris) sebagai kepala negaranya.

Kepala Pemerintahan Kanada adalah Perdana Menteri yang dipilih oleh rakyat tiap 5 tahun sekali.

Keberadaan Ratu Inggris diwakili dengan kehadiran seorang Gubernur Jenderal.

Kanada menggunakan dua bahasa resmi, yaitu Bahasa Inggris dan Bahasa Prancis.

Nah, kali ini GridKids akan mengajakmu melihat fakta-fakta menarik Kanada, salah satu negara terbesar di dunia. Apa saja faktanya, ya?

Fakta Menarik Negara Kanada

1. Nama Kanada berasal dari kata Huron-Iroquoia Kanata yang berarti desa, permukiman, atau kumpulan pondok.

Baca Juga: 7 Fakta Menarik Hawai, Negara Bagian AS yang Wilayahnya Dikelilingi Kepulauan

2. Wilayah Kanada meliputi 41% bagian wilaya Amerika bagian utara.