Find Us On Social Media :

Mulai dari Bau hingga Warna, Ketahui 5 Penyebab Perubahan Urine yang Perlu Diwaspadai

Perubahan urine bisa menunjukkan kondisi kesehatan seseorang.

GridKids.id - Tahu enggak? Warna urine bisa berubah karena kondisi kesehatan, Kids.

Urine ialah produk buangan yang terdiri dari berbagai zat yang enggak diperlukan.

Bahkan urine juga mengandung racun bagi tubuh berasal dari makanan dan minuman yang dikonsumsi.

Di samping itu, perubahan urine bisa menunjukan kondisi tubuh kita, lo.

Perubahan warna urine terjadi saat ada masalah kesehatan dalam tubuh.

Sehingga urine dijadikan sebagai indikator medis yang menunjukkan kondisi kesehatan seseorang.

Melansir dari Kompas.com, berikut ini tanda perubahan urine yang mungkin ada masalah kesehatan yang mengintai, apa saja?

1. Berbau Seperti Telur Busuk

Urine bisa berbau seperti telur busuk, Kids. Bau urine seperti telur busuk disebabkan oleh bakteri E.coli.

Baca Juga: Dapat Menandakan Penyakit Serius, Inilah 5 Penyebab Urine Berbusa, Sudah Tahu?

Aroma busuk yang menyerupai telur juga bisa disebabkan adanya antibiotik tertentu yang mengandung sulfat.

2. Berwarna Jingga