Find Us On Social Media :

Dijuluki Sebagai Negeri Seribu Kastil, Ini 5 Fakta Unik Republik Ceko, Sudah Tahu?

Republik Ceko dijuluki sebagai negeri seribu kastil.

Tak kalah unik dari fakta sebelumnya, masyarakat Republik Ceko memiliki hobi yang tak biasa.

Nah, mereka memiliki hobi favorit berburu jamur, Kids.

Pada musim gugur pada bulan September, mereka akan berkumpul setiap tahun di Hari St Vaclab untuk berburu jamur.

5. Negara Kecil

Republik Ceko merupakan negara kecil yang dihuni dengan penduduk sekitar 10,6 juta jiwa, Kids.

Meski demikian, Ceko termasuk negara maju dengan pendapatan per kapita sekitar 36 ribu USD.

Baca Juga: 5 Negara Ini Menggunakan Hewan Mitologi Sebagai Lambang, Salah Satunya Indonesia

Perekonomian Ceko bertumpu pada kegiatan ekspor produk-produk manufaktur.

Itulah informasi tentang negara Republik Ceko yang menarik untuk diketahui, Kids.

 

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.