GridKids.id - Sebelumnya, kita sudah membahas tentang pengertian dan ciri-ciri dari strict parents.
Nah, kali ini kita akan mencari tahu apa saja dampak dari strict parenting.
Namun sebelumnya, apakah kamu masih ingat apa itu strict parents?
Strict parents adalah orang tua yang menggunakan sistem pola asuh strict parenting.
Dalam mengasuh, mereka cenderung tegas, disiplin, dan banyak menuntut.
Mereka menerapkan peraturan yang ketat dan terkadang, menerapkan sanksi jika dilanggar.
Melansir sehatq.com, arti strict parents dari sisi psikologi adalah orang tua yang menempatkan standar tinggi dan suka menuntut anak.
Pola asuh ini sering dihubungkan dengan perilaku otoriter, di mana orang tua bertindak sewenang-wenang tanpa mendengarkan anak.
Strict parents jarang atau bahkan enggak pernah mendengarkan pendapat atau pun keinginan anak.
Baca Juga: Dikenal Patuh dan Rajin, Ini Rahasia Parenting Anak-Anak Jepang yang Harmonis
Adapun beberapa ciri dari strict parents adalah:
1. Suka menuntut