Find Us On Social Media :

5 Faktor yang Memengaruhi Proses Fotosintesis dan Penjelasannya, Apa Saja?

Fotosintesis memiliki peran yang penting bagi tumbuhan karena untuk memperoleh makanan.

2. Air

Air juga termasuk faktor yang memengaruhi fotosintesis, Kids.

Ini dikarenakan tanaman enggak akan bisa melakukan fotosintesis tanpa adanya air.

Jika kekurangan air dalam fotosintesis maka bisa menutup stomata, merusak struktur mikromulekul kloroplas, dan dehidrasi protoplasma.

3. Cahaya

Tahu enggak? Semakin banyak cahaya yang didapatkan maka akan membantu proses fotosintesis.

Melansir dari The Royal Society of Chemistry dalam Kompas.com, semakin banyak foton cahaya yang jatuh pada daun maka akan semakin banyak pula jumlah klorofil yang terionisasi.

Baca Juga: Proses Fotosintesis pada Tumbuhan, Ada Reaksi Terang dan Reaksi Gelap

4. Nutrisi

Agar bisa melakukan fotosintesis dengan benar, tumbuhan memerlukan nutrisi.

Nah, nutrisi yang diperlukan tumbuhan di antaranya fosfor, kalsium, sulfur, kalium, klorin, boron, dan mangan.