Karena rasanya yang manis, konsumsi buah durian berlebihan bisa menyebabkan gejala diabetes makin parah.
Selain itu, makan durian ketika sedang mengonsumsi obat diabetes bisa menghambat kerja obatnya.
2. Masalah Pencernaan
Ketika seseorang makan durian berlebihan bisa menyebabkan gangguan pencernaan seperti sakit perut (kram) atau gejala perut kembung.
Perut kembung yang dirasakan seseorang setelah makan durian berlebihan sering dianggap sebagai gejala mabuk durian.
3. Menyebabkan Lonjakan Berat Badan
Tak hanya glukosa, durian juga tinggi karbohidrat dan kalori yang tinggi.
Baca Juga: Cara Hilangkan Bau Menyengat pada Mulut Setelah Makan Durian
Hal ini perlu diperhatikan bagi orang-orang yang memiliki kondisi obesitas supaya enggak berlebihan mengonsumsi durian.
Sekilo durian umumnya mengandung 1.500 kkal, sehingga satu buah durian utuh sudah bisa memenuhi hampir 70% kebutuhan kalori harian tubuh.
Jika punya kebiasaan makan durian terlalu berlebihan kamu harus waspada pada lonjakan berat badan.
4. Bisa Mengancam Nyawa