GridKids.id - Kompetisi pramusim Liga 1 2022/2023 Piala Presiden 2022 memasuki fase akhir babak penyisihan grup.
Masih terdapat dua tiket sisa untuk melangkah ke babak perempat final.
Di dalam artikel ini, GridKids akan membahas jadwal perebutan dua tiket terakhir Piala Presiden 2022 yang bakal digelar pekan depan.
Borneo FC menjadi tim paling baru yang berhasil memastikan tempat di babak perempat final Piala Presiden 2022.
Kelolosan mereka dipastikan usai pasukan Pesut Etam menang tipis 2-1 atas Persija Jakarta, Sabtu (25/6/2022) malam WIB.
Saat ini sejumlah tim-tim unggulan sudah dipastikan tersingkir dari persaingan Piala Presiden 2022.
Bali United selaku juara Liga 1 musim lalu, sudah tersingkir.
Begitu pula dengan tim besar lainnya, yakni Persebaya Surabaya, Persija Jakarta, dan Madura United.
Berikut ini jadwal perebutan dua tiket terakhir Piala Presiden 2022 yang bakal digelar pekan depan. Simak ulasannya!
Baca Juga: 5 Momen Ajaib Ronaldinho Selama Berkarier, Pernah Cetak Gol dari Jarak 38 Yard!
Perebutan Dua Tiket Terakhir Piala Presiden 2022: