Perlu diketahui, gambar cerita memiliki beberapa fungsi, seperti menarik perhatian, memperjelas isi pesan dalam promosi barang, serta meningkatkan nilai estetika dengan ditampilkannya gambar.
Gambar cerita memiliki cerita yang bisa diringkas tanpa menghilangkan pesan yang ingin disampaikan.
Adapun jenis-jenis gambar cerita, antara lain kartun atau animasi, komik, dan karikatur.
Untuk mengetahui apa saja ciri-ciri karya gambar cerita, simak informasi di bawah ini, Kids.
Ciri-Ciri Karya Gambar Cerita
Berikut ini merupakan ciri-ciri karya gambar cerita yang perlu diketahui, antara lain:
1. Membuat pembaca terlibat secara emosional dalam membaca cerita.
Baca Juga: 10 Contoh Kegiatan untuk Menjamin Ketersediaan Air Tanah, Materi Kelas 5 Tema 8
2. Memudahkan pembaca dalam memahamai suatu penjelasan atau cerita.
3. Memberikan gambaran singkat isi tulisan atau cerita yang disampaikan.
4. Menyajikan gambar sederhana sehingga pembaca mudah mengerti karakteristik tokoh-tokoh dalam cerita.