Find Us On Social Media :

Bisa Berisiko, Ketahui 6 Pemicu Tekanan Darah Rendah yang Harus Diwaspadai

Ketahui beberapa pemicu tekanan darah rendah atau hipotensi.

5. Dehidrasi

Saat tubuh enggak memiliki cukup air, jumlah darah dalam tubuh otomatis juga akan berkurang yang menyebabkan tekanan darah rendah.

Kondisi yang menyebabkan dehidrasi, seperti demam, muntah, diare parah, dan membuang penggunaan diuretik atau obat untuk membuang kelebihan garam dan air berlebih lewat urine.

6. Kurangnya nutrisi

Kurangnya asupan nutrisi terutama vitamin B-12, folat, dan zat besi dapat mengalami tekanan darah rendah karena tubuh yang enggak bisa optimal dalam memproduksi sel darah merah.

Baca Juga: Bukan karena Makanan Asin Saja, Hipertensi atau Darah Tinggi Dapat Dipicu oleh Kebiasaan Sederhana Ini

Itulah beberapa kondisi yang dapat memicu tekanan darah rendah atau hipotensi yang harus diketahui.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.