Find Us On Social Media :

11 Contoh Sikap Bela Negara dalam Kehidupan Sehari-hari, Apa Saja?

Pembahasan mengenai contoh sikap bela negara dalam kehidupan sehari-hari yang perlu diketahui.

Perilaku ini dapat dipraktikkan melalui pendidikan, moral, sosial maupun peningkatan kesejahteraan bangsa tersebut.

Berikut ini pembahasan mengenai contoh sikap bela negara dalam kehidupan sehari-hari yang perlu diketahui. Simak, yuk!

11 Contoh Sikap Bela Negara dalam Kehidupan Sehari-hari:

1. Bela negara dengan cara menaati seluruh peraturan yang telah ditetapkan oleh pihak sekolah.

2. Masuk sekolah tepat waktu.

3. Memakai seragam bagi anak sekolah.

4. Ikut berprestasi dan membanggakan.

Baca Juga: Materi PKn Kelas 9 SMP: Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Bela Negara

5. Belajar dengan giat dan sungguh-sungguh.

6. Mengikuti Sistem Keamanan Lingkungan (SISKAMLING).

7. Ikut serta menanggulangi akibat bencana alam.