Find Us On Social Media :

Tersembunyi di Bawah Tebalnya Es, Kehidupan Misterius Ditemukan di Antartika

Antartika

GridKids.idAntartika adalah benua yang sebagian besar enggak berpenghuni, Kids.

Benua Antartika dikenal sebagai daerah paling dingin yang diselimuti es dan salju abadi.

Bahkan, suhu di benua Antartika bisa mencapai minus 70°C, lo.

Oleh karena itu, benua ini enggak memiliki penduduk tetap dan sebagian besar cuma dikunjungi oleh peneliti dan penjelajah.

Sebagian besar ilmuwan dan peneliti yang menghabiskan waktu di Antartika mendiami daerah sekitar stasiun penelitian karena kondisi alam yang ekstrem.

Banyak Misteri

Ada banyak daerah-daerah yang belum dijelajahi dan misteri yang belum terungkap di benua ini.

Namun, baru-baru ini para peneliti menemukan dunia yang tersembunyi di bawah benua Antartika.

Ekosistem yang belum pernah terlihat sebelumnya ini ditemukan di sungai bawah tanah, jauh di bawah permukaan es di Antartika.

Baca Juga: 3 Tempat di Dunia yang Tak Dihuni Satu Pun Spesies Semut, Mana Saja?

Dunia Tersembunyi

Kehidupan tersembunyi itu berada di bawah Larsen Ice Shelf.