Find Us On Social Media :

Selain Turki, 5 Negara Ini Juga Pernah Berganti Nama, Apa Alasannya?

(ilustrasi) Seluruh nama Turki akan diganti dengan 'Turkiye'.

Raja yang memerintah berganti nama menjadi monarki konstitusional pada 1939.

Nama negara diucapkan sebagai Prathet Thai yang berarti 'negara orang-orang bebas'.

4. Persia Menjadi Iran

Sebelum Maret 1935, Persia merupakan nama resmi Iran di dunia barat, Kids.

Peemrintahan Iran meminta pada negara-negaar yang memiliki hubungan diplomatik untuk menyebut Persia menjadi "Iran".

Usulan perubahan nama tersebut berasal dari duta besar Iran untuk Jerman di bawah pengaruh Nazi.

Baca Juga: Ada Indonesia, Ini 5 Negara Penghasil Timah Terbesar di Asia Tenggara

5. Ceylon Menjadi Sri Lanka

Portugis menemukan Ceylon Kuno yang disebut Ceilão pada tahun 1505. Nah, pada awal abad ke-19 Kerajaan Inggris melakukan perubahan nama negaar menjadi Ceylon.

Diketahui pemerintahan pulau mengubah nama menjadi Sri Lanka setelah kemerdekaan.

Itulah lima negara yang pernah mengganti nama negara selain Turki, Kids.

 

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.