Find Us On Social Media :

6 Kewajiban Manusia Terhadap Sungai, Kelas 4 Tema 9 Subtema 1

Apa saja kewajiban manusia pada sungai?

Untuk itu kita harus menjaga sungai dengan tidak membuang sampah sembarangan, mencuci dengan sabun deterjen hingga membuang pupuk berbahan kimia di sungai.

6. Tidak Menangkap Ikan dengan Racun

Ada beberapa jenis ikan di sungai, sehingga manusia kerap memancing ikan di sungai.

Namun, ada juga manusia yang menangkap ikan dengan racun.

Hal ini tentu enggak baik untuk sungai karena meracuni makhluk hidup lainnya.

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan penghijaun sekitar sungai?

Petunjuk: Cek di halaman 2!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.