Find Us On Social Media :

Meski Bermanfaat bagi Tubuh, Timun Tak Boleh Dikonsumsi di Malam Hari, Apa Sebabnya?

Biasanya timun dikonsumsi dalam bentuk jus atau lalapan dan dimakan langsung.

GridKids.id - Timun merupakan salah satu sayuran yang memiliki beragam manfaat.

Biasanya timun dikonsumsi dalam bentuk jus atau lalapan dan dimakan langsung.

Selain sebagai camilan yang menyegarkan, timun juga memiliki kandungan vitamin K yang tinggi, antioksidan, flavonol, dan antiinflamasi.

Nah, kandungan tersebut bisa meningkatkan kesehatan otak sehingga memiliki peran penting bagi tubuh, Kids.

Tahu enggak? Meski bermanfaat, timun enggak disarankan dikonsumsi saat malam hari, lo.

Bahkan ahli nutrisi juga menyarankan enggak boleh mengonsumsi timun di malam hari. Wah, kira-kira kenapa, ya?

Yuk, kita cari tahu sama-sama alasan timun enggak boleh dikonsumsi di malam hari!

Alasan Timun Tak Boleh Dikonsumsi di Malam Hari

Berikut ini merupakan alasan atau efek samping mengonsumsi timun di malam hari, yaitu:

Baca Juga: Selama Ini Kita Buang, Ternyata Makan Timun dengan Kulitnya Berikan Efek Baik Ini untuk Tubuh

1. Enggak Baik untuk Perut yang Sensitif