Find Us On Social Media :

6 Motif Kain Batik dan Asal Daerahnya, Jawaban Materi Kelas 5 SD Tema 9

Batik merupakan salah satu warisan budaya Indonesia yang sudah diakui dunia.

5. Motif Kawung

Motif batik kawung diketahui terinspirasi bentuk buah kolang-kaling.

Nah, bentuk kolang kaling yang lonjong kemudian disusun empat sisi membentuk lingkaran.

Motif kawung berasal dari daerah Jawa Tengah dan termasuk batik yang sering dipakai.

6. Motif Batik Keraton

Motif batik keraton berasal dari kebudayaan Jawa yang kental dengan sistem kesultanan dan keraton, Kids.

Baca Juga: 3 Jenis Karya Seni Rupa Daerah di Indonesia, Jawaban Materi Kelas 5 SD Tema 9

Batik ini berasal dari Yogyakarta dan melambangkan kebijaksanaan, kharisma raja-raja, dan kearifan.

Itulah 6 motif batik dan asal daerahnya, jawaban materi kelas 5 SD tema 9.

Pertanyaan: Dari manakah motif batik sogan?
Petunjuk: Cek di halaman 2.

 

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.