Find Us On Social Media :

5 Cara Merawat Bunga Matahari agar Bebas dari Hama dan Jamur

Bunga matahari merupakan jenis tanaman heliotropik.

Salah satu cara merawat bunga matahari adalah dengan menyediakan penyangga.

Beberapa jenis bunga matahari memiliki ukuran bunga yang besar sehingga membutuhkan penyangga agar bisa berdiri tegak, Kids.

Nah, jika bunga matahari besar mulai terkulai, kamu bisa mengikat ke tiang atau penyangga yang kokoh.

2. Pemupukan

Bunga matahari diketahui enggak memerlukan pupuk yang banyak.

Jika menambahkan pupuk pada tanah maka akan menyebabkan batang bunga matahari menjadi patah, lo.

Namun, saat tanah kurang nutrisi pasti membutuhkan pupuk dan pastikan enggak dilakukan di area deta dengan dasar tanaman, ya.

Baca Juga: Dikenal Sebagai Tanaman Hias, Inilah 5 Manfaat Bunga Matahari yang Tak Terduga

3. Mengatasi Hama dan Jamur pada Bunga

Bunga matahari sering diserang hama dan jamur. Selain itu, ada juga ngengat, burung, dan siput.

Tanah yang lembap menyebabkan bunga menjadi menyusut dan menguning.