Find Us On Social Media :

Agar Tumbuh Sehat, Ketahui 4 Cara Merawat Anak Kucing yang Baru Lahir

(ilustrasi) Anak kucing yang baru lahir belum memiliki sistem pencernaan yang sempurna.

2. Memberi Makan Secara Perlahan

Cara merawat anak kucing yang baru lahir dengan memberi makan secara perlahan dan pegang dengan lembut.

Pastikan anak kucing berbaring dan tengkurap di samping kita.

Nah, posisi ini sama seperti ketika mereka menyusu pada induknya, lo.

Dikutip dari Kompas.com, biarkan kucing minum dengan kemampuannya sendiri.

Jika enggak mau segera makan kamu bisa mengusap keningnya seperti induk kucing pada umumnya.

Perlu diketahui untuk memberi makan anak kucing yang baru lahir setidaknya tiga jam sekali, ya.

Baca Juga: 5 Penyebab Bulu Kucing Berubah Warna, Salah Satunya Paparan Sinar Matahari

Anak kucing bisa mengalami dehidrasi dan diare jika terlalu banyak makan atau kurang asupan makanan.

3. Memastikan Anak Kucing Tetap Hangat

Salah satu cara merawat anak kucing yang baru lahir pastikan tetap hangat.