GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu cara ubah password Instagram di Smartphone atau PC dengan mudah?
Seperti yang diketahui, Instagram merupakan sebuah aplikasi berbagi foto dan video.
Pengguna Instagram umumnya akan mengabadikan foto dan video, filter digital, dan membagikannya ke berbagai layanan jejaring sosial.
Bagi para pengguna Instagram, kamu wajib mengetahui cara mengubah password pada aplikasi yang satu ini.
Kenapa harus mengganti password?
Hal ini terkait keamanan dan privasi kita, Kids.
Idealnya, pengguna Instagram disarankan mengganti password setiap 3 bulan sekali, namun hal ini jarang sekali dilakukan.
Faktanya pula, masih banyak orang menggunakan password Instagram yang mudah diingat sehingga mudah diketahui oleh pihak yang enggak bertanggung jawab.
Misalnya tanggal lahir atau nama asli. Atau bahkan password yang sama untuk beberapa akunnya.Kali ini, GridKids akan membahas cara ubah password Instagram dengan mudah. Simak ulasannya!
Baca Juga: Unggah Video di Instagram, Jungkook Ungkap Kekhawatirannya Usai Gelar Konser BTS, Ada Apa?
Cara Ubah Password Instagram dengan Mudah