Find Us On Social Media :

Indah dan Menawan, 3 Gili Eksotis di Lombok Ini Wajib Masuk List Liburanmu

3 gili atau pulau kecil eksotis di Lombok yang indah dan menawan.

Jika berkunjung ke Gili Air, kamu akan menjelajahi beberapa titik untuk menikmati keanekaragaman hayati laut Indonesia.

Di antaranya wisatawan dapat melihat spot kuda laut, kura-kura, ikan laut, dan terumbu karang.

Gili Trawangan, Gili Meno dan Gili Air:

Mayoritas penduduk asli dari ketiga Gili ini berasal dari suku bugis dan suku sasak.

 

Gili Trawangan, Gili Meno dan Gili Air ketiga dikelola dan diurus langsung oleh pemerintah Lombok dibawah Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Indonesia.

Untuk akesenya, kamu bisa mengunjungi tiga gili ini melalui Pantai Sanur atau Pelabuhan Padang Bay di Bali menggunakan perahu motor.

Nah, itu dia, Kids, ketiga gili eksotis di Lombok Barat. Mana pulau pertama yang ingin kamu kunjungi, nih?

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.