Find Us On Social Media :

Faktor-Faktor Pendorong Perubahan Sosial dalam Masyarakat, Sosiologi Kelas 9 SMP

Perubahan sosial adalah fenomena sosial yang pasti terjadi pada masyarakat yang dinamis.

Peperangan atau pertikaian merupakan faktor yang datang dari luar suatu masyarakat atau negara.

Peperangan juga bisa menyebabkan perubahan sosial karena bisa menyebabkan suatu masyarakat kehilangan kemerdekaan, harta benda, hingga korban jiwa.

c. Pengaruh Budaya Lain

Pengaruh budaya lain atau budaya luar bisa menyebabkan terjadinya perubahan pada kehidupan masyarakat.

Misalnya pengaruh kebudayaan asing yang masuk ke Indonesia, memengaruhi pola pikir dan perilaku masyarakat menjadi menyerupai atau terpengaruh dengan budaya dari luar itu.

2. Faktor Internal

a. Penemuan Baru

Kemunculan penemuan baru bisa dipengaruhi karena masyarakat memiliki ketidakpuasan pada suatu kondisi yang terjadi di masyarakat.

Baca Juga: Macam-Macam Perubahan Sosial dalam Masyarakat, Sosiologi Kelas 9 SMP

Penemuan baru mendorong kemajuan dan efisiensi dalam berbagai sisi kehidupan manusia.

Penemuan baru dibagi menjadi tiga jenis, yaitu Discovery, Invention, dan Innovation.