Find Us On Social Media :

Mengenal 4 Struktur Hutan Hujan Tropis dan Penjelasannya, Apa Saja?

Hutan adalah tanah luas yang ditumbuhi pohon-pohon (biasanya enggak dipelihara orang).

GridKids.id - Apa saja struktur hutan hujan tropis, Kids?

Pada artikel ini kita akan mempelajari mengenai struktur hutan hujan tropis.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), hutan adalah tanah luas yang ditumbuhi pohon-pohon (biasanya enggak dipelihara orang).

Sementara secara ekologi, hutan adalah sebuah komunitas yang didominasi pohon.

Salah atu jenis hutan adalah hutan hujan tropis.

Dikutip dari Kompas.com, hutan hujan tropis merupakan salah satu bioma yang memiliki peran penting dalam kehidupan makhluk hidup di bumi.

Terdapat banyak populasi hayati dunia dan pasokan oksigen di dalam hutan hujan tropis.

Di samping itu, adanya vegetasi yang banyak dan beragam menjadikan hutan hujan tropis menjadi kompleks.

Untuk mengetahui apa saja struktur hutan hujan tropis, simak informasi di bawah ini, ya.

Baca Juga: Salah Satunya Indonesia, Ini 6 Negara yang Memiliki Hutan Hujan Tropis Terbesar di Dunia

Mengenal Struktur Hutan Hujan Tropis

Dikutip dari Kompas.com, dalam hutan hujan tropis memiliki 4 strata atau tingkatan, yaitu: