Find Us On Social Media :

Cara Memblokir Seseorang di TikTok dengan Mudah, Sudah Tahu?

Cara memblokir seseorang di TikTok dengan mudah dan cepat.

Sebagai cara membantu pertama, dalam memblokir seseorang di TikTok bisa melakukan beberapa langkah berikut ini :

1. Buka TikTok

2. Masukkan nama akun yang ingin diblokir di kolom pencarian.

2. Akses atau buka profil pengguna dan ketuk pada tanda titik tiga.

3. Langsung saja pilih perintah/opsi blokir.

4. Maka secara langsung, pengguna tersebut sudah masuk daftar blokir sehingga akses sudah dibatasi.

Namun, bila dirasa kamu ingin membuka blokir seseorang, terdapat juga beberapa langkah yang bisa diikuti sebagai berikut :

Membuka Blokir Seseorang:

1. Buka TikTok kemudian cari kembali nama akun dimana sudah terblokir sebelumnya untuk membuka blokirnya.

Baca Juga: Pengguna iPhone Wajib Tahu, Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark

2. Cara lain yang bisa juga melalui buka privasi dan keamanan dari profil.

3. Kemudian langsung cari akun dimana sudah diblokir dan buka saja.