Find Us On Social Media :

Mengenal Altruisme, Dorongan Hati Manusia untuk Terus Menolong Orang Lain #AkuBacaAkuTahu

Seorang altruis selalu punya dorongan untuk membantu dan merasa senang jika bisa melakukannya.

Perasaan inilah yang terus mendorong seseorang bersikap altruisme, hal ini juga bisa mendorong seseorang melepaskan perasaan negatif dalam dirinya.

Jika keinginan untuk terus menolong orang lain kadang membawa kamu pada kerugian atau hal-hal enggak menyenangkan, kamu perlu mempertimbangkan untuk mulai mencoba merubah pola pikirmu, nih, Kids.

Dari semua hal yang harus dijaga di dunia ini, jangan pernah lupa untuk menjaga diri sendiri, karena diri kita juga enggak kalah penting.

Perlu diingat bahwa enggak ada yang bisa menjaga diri kita lebih baik daripada diri kita sendiri.

Baca Juga: Pengertian Tolong Menolong dan Pengaruhnya untuk Generasi Muda, Pkn Kelas VII SMP

 

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.