Find Us On Social Media :

Aurora Borealis yang Mampu Mengeluarkan Suara #AkuBacaAkuTahu

Fakta unik Aurora Borealis yang mampu mengeluarkan suara.

GridKids.id - Kids, apakah kamu pernah mendengar fenomena langit bernama Aurora Borealis?

Kamu pasti sudah tahu kalau bumi ini memiliki 2 kutub, bukan?

Yap! Benar sekali! Kutub utara dan kutub selatan.

Di bagian paling utara dan bagian paling selatan bumi ada fenomena unik yang disebut Aurora.

Aurora merupakan sebuah cahaya yang terbentuk akibat adanya interaksi antara medan magnetik bumi dengan partikel yang dipancarkan oleh matahari.

Aurora yang ada di langit bagian selatan bumi disebut Aurora Astralis.

Nah, sedangkan Aurora yang ada di langit bagian utara bumi disebut Aurora Borealis.

Kali ini, GridKids akan membahas mengenai Aurora Borealis yang ternyata bisa mengeluarkan sebuah suara, lo.

Berikut ini pembahasan mengenai fakta unik dari Aurora Borealis. Langsung simak ulasannya, yuk!

Baca Juga: 6 Penemuan Aneh Objek Luar Angkasa dari Para Astronom, Ada Planet dengan Aurora

Fakta Unik Aurora Borealis yang Mampu Mengeluarkan Suara: