Find Us On Social Media :

Dihapus dari Daftar Spesies Terancam Punah, Kenali 5 Keunikan Paus Bungkuk

Paus bungkuk atau 'humpback whale' merupakan salah satu paus yang paling suka melakukan akrobat

GridKids.id - Paus bungkuk atau humpback whale merupakan salah satu paus yang paling suka melakukan akrobat.

Tahu enggak? Paus bungkuk dihapus dari daftar spesies terancam punah, lo.

Ini dikarenakan keberhasilan pemulihan populasi paus bungkuk di perairan Australia, Kids.

Dikutip IFL Science dalam Kompas.com, adanya upaya konservasi paus bungkuk di perairan Australia menjadikan populasinya meningkat sekitar 40.000.

Ditambahkan juga oleh pemerintah Australia, bahwa upaya tersebut merupakan salah satu kisah pemulihan hewan luar biasa.

Sebelumnya di perairan Australia terdapat 1.500 paus bungkuk saat puncak perburuan paus global.

Nah, sekarang populasi paus bungkuk sebanyak 40.000 individu dan bahkan terus bertambah.

Berhasilnya upaya konservasi di perairan Australia menjadikan paus bungkuk dihapus dari daftar spesies terancam punah.

Untuk mengenal lebih dekat dengan paus bungkuk, simak informasi berikut ini!

Baca Juga: Seru! Begini 6 Potret Keakraban Paus Bungkuk dan Manusia, Enggak Seram Sama Sekali!

Fakta Unik Paus Bungkuk