Find Us On Social Media :

Urutan Planet di Tata Surya dengan Satelit Alami Terbanyak

Planet di Tata Surya dengan Satelit Alami Terbanyak

5. Mars

Mars memiliki 2 satelit alami, yaitu Phobos dan Deimos.

Namun enggak seperti Bulan di Bumi, bentuk Phobos dan Deimos lonjong enggak beraturan.

6. Bumi

Bumi cuma memiliki satu satelit alami, yaitu Bulan.

Bulan terbentuk dari puing-puing tabrakan antara Bumi dan benda langit seukuran planet Mars.

Baca Juga: Daftar Satelit Alami atau Bulan pada Planet di Tata Surya

7. Merkurius dan Venus

Merkurius dan Venus enggak memiliki satelit alami, Kids. Hal ini karena jarak planet yang terlalu dekat dengan Matahari.

Nah, itulah urutan planet di tata surya yang memiliki satelit alami atau bulan terbanyak.

Baca Juga: Bukan Tanpa Sebab, Inilah Penjelasan Bumi Memiliki Satu Satelit Alami

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.