Pola lantai ini digunakan dalam tari Pendet dari Bali dan tari Sekapur Sirih dari Jambi.
3. Pola Lantai Vertikal
Pola lantai melengkung memiliki pola memanjang. Pola ini dilakukan oleh penari berkelompok.
Fungsi pola lantai vertikal adalah membentuk formasi lurus dari depan ke belakang atau sebaliknya.
Tarian yang menggunakan pola lantai vertikal tari Serimpi dari jawa Tengah dan Tari Yospan dari Papua.
4. Pola Lantai Horizontal
Baca Juga: Tempo yang Digunakan pada Lagu 'Satu Nusa Satu Bangsa', Materi Kelas 4 SD Tema 7
Pola lantai horizontal memiliki arti melambangkan ikatan manusia satu dengan manusia yang lainnya.
Pola lantai ini membentuk barisan dengan posisi penari berjajar dari kiri ke kanan.
Tarian tradisional yang menggunakan pola lantai ini, yaitu tari Indang dari Sumatra Barat dan tari Saman dari Aceh.
Nah, sekarang sudah tahu, ya, jenis-jenis pola lantai dalam seni tari, materi kelas 4 SD tema 7.
Baca Juga: Menjawab Pertanyaan dari Teks 'Karnaval Mini di Sintang', Materi Kelas 4 SD Tema 7
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.