1. Isi teks biografi berisi tentang kisah atau perjalanan hidup seorang tokoh.
2. Menggunakan beberapa unsur kebahasaan. Contoh: kata hubung, kata rujukan, kata kerja, waktu, aktivitas, dan tempat.
3. Teks biografi bisa berbentuk fiksi maupun nonfiksi.
4. Teks biografi disajikan mengikuti alur cerita khusus, seperti: alur maju, sudut pandang penceritaan, gaya penulisan, fokus penceritaan, dan penggunaan bahasa.
5. Paragraf dalam teks biografi dikembangkan secara deskriptif dan naratif.
6. Teks biografi biasanya mengikuti struktur tertentu seperti orientasi, kejadian atau peristiwa penting, dan reorientasi.
Baca Juga: Teks Eksplanasi: Pengertian, Struktur, dan Ciri-cirinya, Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
7. Karakter tokoh dalam teks biografi bisa digambarkan secara langsung maupun enggak langsung.
8. Pola pengembangan teks biografi bersifat kronologis.
Struktur Teks Biografi:
- Orientasi atau setting (aim): Berisi gambaran awal tentang tokoh atau pelaku di dalam teks biografi secara umum.