Find Us On Social Media :

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP: Ekosistem Sawah dan Permasalahannya

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP: Ekosistem Sawah dan Permasalahannya.

GridKids.id - Kids, apakah kamu mengetahui apa yang terjadi di dalam ekosistem sawah?

 
 
 
Lahan sawah mempunyai fungsi yang beragam.
 
Maka enggak heran, jika sawah bukan hanya sebagai penghasil tanaman padi namun juga berfungsi secara internal dan eksternal.
 
Potensi sawah yang luas menjadikan ekosistem jenis ini dimanfaatkan untuk berbagai kepentingan.
 
Lalu, apa saja ekosistem sawah dan permasalahan di dalamnya?
 
Simak langsung ulasannya berikut ini, yuk!
 
Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP: Apa yang Terjadi Jika Ekosistem Sawah Tak Ada Ular?

Ekosistem Sawah dan Permasalahannya:

1. Jika para petani melakukan pemberantasan serangga, apa yang akan terjadi pada populasi padi dan katak? Jelaskan!

Kunci Jawaban:

Populasi padi akan meningkat karena jumlah pemangsanya akan berkurang.

Disamping itu, populasi katak akan berkurang karena jumlah makanan mereka pun berkurang.

2. Apa saja yang mungkin memengaruhi keseimbangan ekosistem sawahtersebut?

Coba identifikasikanlah 5 komponen abiotik yang ada!

Kunci Jawaban:

a. Air

b. Udara