Agar sebuah kerajaan mampu menjadi kerajaan maritim, maka mereka harus menguasai unsur-unsur yang meliputi:
- Armada laut yang kuat
- Keahlian navigasi
- Keamanan laut yang kuat.
Enggak hanya itu, kerajaan maritim juga harus menguasai unsur kekuasaan menepati perdagangan.
Nah, itu dia, Kids, pembahasan mengenai materi kelas 10 SMA mengenai sejarah Kerajaan Sriwijaya yang disebut sebagai kerajaan maritim.
Selamat belajar dan semoga bermanfaat!
Baca Juga: Setujukah Apabila Raja Purnawarman Disebut Sebagai Pahlawan? Kelas 4 SD Tema 5
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.