Find Us On Social Media :

7 Negara Teraman di Dunia, Jauh dari Kata Kriminalitas dan Aman Ditinggali

Negara teraman di dunia, salah satunya Denmark.

GridKids.id - Kids, tentu setiap orang ingin bisa hidup tenang dan jauh dari bahaya kriminalitas.

Yap, sayangnya enggak semua negara menjadi teraman dan justru bisa berbahaya jika di tinggali.

Namun, ada 8 negara yang dianggap sebagai negara teraman di dunia.

8 negara ini dianggap aman dan minum dari kata kriminalitas, sehingga aman untuk di tinggali.

Berikut ini negara yang terpilih sebagai negara aman di dunia, baik dari sisi konflik, keselamatan dan keamanan masyarakat.

Berikut 7 negara teraman di dunia:

1. Selandia Baru

Negara ini dikenal sebagai negara tanpa kekerasan, enggak heran jika Selandia baru memiliki tingkat kejahatan yang rendah.

Bahkan di negara ini nyaris enggak ditemui polisi yang membawa senjata.

Baca Juga: 5 Urutan Negara Terpadat di Dunia, Indonesia Masuk Urutan ke Berapa?

Para penduduk Selandia baru juga dikenal ramah kepada para pendatang.

2. Portugal