Find Us On Social Media :

3 Bahaya Terlalu Banyak Makan Durian, Salah Satunya Sebabkan Lonjakan Gula Darah

Buah durian yang banyak ditemukan di Asia Tenggara.

Kandungan kalori dan karbohidrat dalam buah durian juga tergolong sangat tinggi, sehingga perlu diperhatikan juga konsumsinya pada orang yang sudah dalam kondisi obesitas atau kelebihan berat badan.

Satu kilogram buah durian umumnya mengandung sekitar 1500 kalori yang sudah mencukupi sekitar 70% kebutuhan kalori harian tubuh.

Jika enggak ingin berat badanmu melonjak tajam, perhatikan konsumsi durianmu supaya enggak berlebihan, ya, Kids.

Itulah beberapa bahaya mengonsumsi buah durian untuk kesehatan tubuh.

Batas konsumsi durian tergantung dengan beberapa faktor kesehatan bawaan orang yang mengonsumsinya.

Selain itu dilansir dari halodoc.com, konsumsi buah durian yang dibarengi dengan alkohol juga bisa menyebabkan kematian. Hal ini disebabkan karena buah durian menghambat tubuh memecah alkohol.

Baca Juga: Enggak Banyak yang Tahu, Ternyata Kulit Durian Punya Manfaat yang Tak Terduga untuk Tubuh

 

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.